Viral Aksi Panganiayaan Driver Ojol, Ternyata Pelaku Adalah Prajurit TNI AL

Reportasee.com – Sebuah aksi penganiayaan terhadap driver Ojol dan anaknya menjadi viral, pelakunya tak lain adalah seorang prajurit TNI Angkatan Laut.

Peristiwa ini tentuya kembali mecoreng wajah TNI sebagai lembaga yang seharusnya memberikan jaminan rasa aman kepada masyarakat.

Tentunya hal ini juga menambah daftar panjang aksi penganiayaan prajurit berseragam, baik polisi dan TNI kepada masyarakat sipil.

Peristiwa penganiyaan ini terjadi di Pamulang, Kota Tengerang.

Saksi yang juga merupakan supir ojol menceritakan kronologi peristiwa penganiayaan tersebut.

Bermula dari korban dan anaknya sedang mengedarai sepeda motor, saat itu pelaku sedang mengendarai mobilnya.

Terduga kemudian turun dari mobilnya, langsung saja pelaku dan korban terlibat dalam cekcok hebat.

Perseteruan tersebut kemudian berubah menjadi adu fisik ketika pelaku melancarkan pukulan kepada korban.

Mencoba melerai dan membantu korban, saksi malah ikut terkena pukulan. Pun dengan sang anak yang harus mendapatkan cidera di kepala.

Saat ini, komunitas ojol memang terkenal dengan solidaritas yang tinggi dan juga persaudaraan yang erat antar sesame ojol.

Berita penganiayaan ini pun langsung saja ramai, menyebar dari grup online ojol satu ke grup online ojol lainnya.

Ojol Membalas Menyerang Mapolsek Pamulang

Tak terima salah satu anggotanya mendapatkan panganiayaan, langsung aja ratusan ojol bersatu menggeruduk Mapolsek Pamulang.

Usut punya usut ternyata pelaku penganiayaan tersebut adalah seorang prajurit TNI AL.

Menurut informasi yang beredar Polisi Militer Angkatan Laut (POMAL) telah mengamankan terduga yang berinisial Mayor B tersebut.

Penahanan terhadap terduga pelaku ini bertujuan untuk penyelidikan lebih lanjut.

Kadispen AL Julius Widjojono juga menyampaikan hal serupa.

“Saat ini terduga sudah di tahan untuk pemeriksaan lebih lanjut,” ungkap Julius.

Lebih lanjut juga memberikan keterangan mengenai pelaku yang merupakan perwira menengah Angkatan Laut (AL).

Pelaku berpangkat dan berdinas di Mabes AL.

“Beliau pangkatnya perwira menengah (Pamen), berdinas di Mabes AL,” ungkap Julius.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Hot Minggu Ini

Pengadilan Tolak Keberatan Presiden Yoon atas Surat Penahanan dan Penggeledahan

Sebuah keputusan penting diambil oleh Pengadilan Distrik Barat Seoul...

Syekh Abul Hasan Asy-Syadzili

Syekh Abul Hasan Asy-Syadzili merupakan salah satu tokoh sufi...

Bahlil Siap Umumkan Skema Baru Penyaluran BBM Bersubsidi 2025

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia,...

Akhir Pelarian: Empat Pelaku Penembakan di Tol Tangerang Ditangkap

Sebuah tragedi penembakan mengerikan terjadi di Rest Area KM...

PDIP Usulkan Rekayasa Konstitusional Pascaputusan MK soal Presidential Threshold

Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menghapus ambang batas pencalonan...
spot_img

Topik

Pengadilan Tolak Keberatan Presiden Yoon atas Surat Penahanan dan Penggeledahan

Sebuah keputusan penting diambil oleh Pengadilan Distrik Barat Seoul...

Syekh Abul Hasan Asy-Syadzili

Syekh Abul Hasan Asy-Syadzili merupakan salah satu tokoh sufi...

Bahlil Siap Umumkan Skema Baru Penyaluran BBM Bersubsidi 2025

Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia,...

Akhir Pelarian: Empat Pelaku Penembakan di Tol Tangerang Ditangkap

Sebuah tragedi penembakan mengerikan terjadi di Rest Area KM...

PDIP Usulkan Rekayasa Konstitusional Pascaputusan MK soal Presidential Threshold

Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menghapus ambang batas pencalonan...

Truk Tabrak Kerumunan di New Orleans, 15 Tewas: FBI Selidiki Kaitan dengan ISIS

Insiden tragis mengguncang perayaan Tahun Baru di French Quarter,...

Fico Fachriza Klarifikasi Soal Pinjaman Uang, Sebut Hanya Minta Bantuan

Komika Fico Fachriza kembali menjadi sorotan setelah kabar dirinya...

Waspada Ancaman Penipuan Digital: FBI dan Teknologi Serukan Perlindungan Maksimal

Ancaman penipuan digital semakin meningkat seiring berkembangnya teknologi, dan...

Berita Terkait

Ketegori Populer

spot_imgspot_img