Gabungan Alumni Jabar Gelar Pengobatan Gratis di Pakenjeng Garut

spot_img

Gabungan Alumni Jabar atau GAJ menggelar kegiatan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis di Desa Talagawangi, Kecamatan Pakenjeng, Kabupaten Garut.

GAJ sendiri merupakan kolaborasi relawan Ganjar Pranowo dari alumni berbagai perguruan tinggi di Jawa Barat. 

Antara lain, AIS-GP (ITB), AUBGP (Unpad), Para GP (Unpar), FA UPN GP (UPN), FA UI GP (UI), FA Maranatha (Maranatha), dan FAM IPB (IPB).

Lukman Nurhakim, perwakilan dari PARA GP (Perhimpunan Alumni Parahyangan untuk Ganjar Presiden), membenarkan kegiatan tersebut.

Menurut Lukman, GAJ (Gabungan Alumni Jabar) merupakan bentuk kepedulian para alumnus dan kaum terdidik untuk terjun secara langsung di tengah masyarakat.

Pada momen tersebut, Lukman mengungkapkan, GAJ juga memperkenalkan Ganjar Pranowo sebagai sosok calon pemimpin masa depan yang dibutuhkan masyarakat Indonesia.

Lukman menjelaskan, program-program Ganjar Pranowo, yang dikenal merakyat dan visioner selama menjabat sebagai Gubernur Jawa Tengah, sangat membumi.

“Ia sejalan dengan pemerintahan Jokowi-M`aruf Amin, makanya sama-sama kita dukung,” kata Lukman.

Melalui Gabungan Alumni Jabar, Lukman menegaskan, GAJ akan terus membantu masyarakat dalam hal pelayanan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis.

Rencananya, Lukman menambahkan, kegiatan pemeriksaan kesehatan dan pengobatan gratis akan berlangsung di 26 kota dan kabupaten lain. 

“Kami siap All Out memenangkan Ganjar Pranowo sebagai Presiden RI pada Pemilu 2024 nanti, sambil menyapa masyarakat melalui program-program GAJ,” ujarnya.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Hot Minggu Ini

Tahun 2024, Taiwan Masih Jadi Destinasi Utama Pekerja Migran Ciamis

Pada tahun 2024, Taiwan tetap menjadi negara tujuan utama...

Kepala Kemenag Ciamis Apresiasi Suksesnya Ekspo 2025 MAN 2 Ciamis

Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Ciamis, Asep Lukman...

LBH Ansor Kota Banjar Kecam Perusakan Mushola dan Kekerasan terhadap Petani

Ketua Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Ansor Kota Banjar, Syaeful...

Tingkat Pengangguran Terbuka di Ciamis Menurun, Generasi Z Lebih Memilih Berwirausaha

Kabupaten Ciamis mencatat penurunan angka Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT)...

Presiden BEM INU Ciamis Langsung Tancap Gas Gelar Rapat Kerja Pasca Pelantikan

Setelah resmi dilantik sebagai Presiden Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM)...

Topik

Tahun 2024, Taiwan Masih Jadi Destinasi Utama Pekerja Migran Ciamis

Pada tahun 2024, Taiwan tetap menjadi negara tujuan utama...

Kepala Kemenag Ciamis Apresiasi Suksesnya Ekspo 2025 MAN 2 Ciamis

Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Ciamis, Asep Lukman...

LBH Ansor Kota Banjar Kecam Perusakan Mushola dan Kekerasan terhadap Petani

Ketua Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Ansor Kota Banjar, Syaeful...

Tingkat Pengangguran Terbuka di Ciamis Menurun, Generasi Z Lebih Memilih Berwirausaha

Kabupaten Ciamis mencatat penurunan angka Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT)...

Presiden BEM INU Ciamis Langsung Tancap Gas Gelar Rapat Kerja Pasca Pelantikan

Setelah resmi dilantik sebagai Presiden Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM)...

Lewat Program KKN, Unigal Terjunkan 508 Mahasiswa ke Cikoneng dan Sadananya Ciamis

Universitas Galuh (Unigal) secara resmi melepas 508 mahasiswa dalam...

Optimalisasi Peran Diskominfo dalam Penyelenggaraan Satu Data Indonesia di Ciamis

Pemerintah Kabupaten Ciamis terus berupaya mewujudkan tata kelola data...

Sanitasi yang Buruk Berpotensi Sebabkan Stunting dan Penurunan Kecerdasan

Sanitasi yang buruk, terutama kebiasaan buang air besar sembarangan...

Berita Terkait

Ketegori Populer

spot_imgspot_img