Viral Nenek 80 Tahun Wajah Awet Muda, Kecantikannya Tak Lekang Oleh Usia

spot_img

Reportasee.com – Viral nenek 80 tahun wajah awet muda, kecantikannya tak lekang oleh usia.

Memiliki wajah cantik yang awet muda tentulah menjadi impian setiap wanita.

Bersusah payah para kaum hawa menjaga kecantikannya dengan menggunakan berbagai skin care dari mulai yang murah hingga mahal.

Harapannya adalah memiliki wajah yang terus cantik sampai nanti tua. Seperti Nenek berusia 80 tahun yang satu ini.

Sosoknya yang terekam dalam video unggahan akun @myaccountsecret menuai decak kagum dari warganet.

Usia tua nampaknya bukan masalah bagi Nenek tersebut. Terlihat kecantikannya seolah sama sekali tak terpengaruhi 80 tahun usianya yang terus bertambah.

Langsung saja sosoknya menjadi perbincangan hangat warganet yang terpesona kecantikannya.

Dalam video viral tersebut, seorang nenek berusia 80 tahun dengan kemeja bermotif kotak-kotak berlengan pendek.

Nenek tersebut nampak begitu cantik dengan balutan celana hitam dan make up tipis sederhana.

Uban yang mendominasi rambut pendek sang nenek terlihat menyempurnakan penampilannya yang awet muda.

Menyita perhatian warganet, sebanyak 9 juta warganet yang sudah menonton video nenek berusia 80 tahun tersebut.

Viralnya video ini juga terbukti dengan jumlah likes dari para pengguna TikTok yang mencapai angka 1.3 juta.

Banyak warganet memberikan pujian kekaguman.

Video Nenekku

Viralnya sosok Nenek cantik berusia 80 tahun ini berawal dari sebuah video unggahan salah satu pengguna TikTok.

Sebelum memperlihatkan wajah sang nenek, pemilik akun terlebih dahulu memperlihatkan tangan nenek yang terlihat berkerut karena usia.

Tangan sang nenek terlihat berada di atas kasur dengan seprei bernuansa pink dan putih.

Kemudian terlihatlah badan dan wajah cantik nenek. Tampak pula senyuman manis tersungging di wajah nenek.

“Ini nenekku yang umurnya 80 tahun,” tulis pemilik akun dalam keterangan videonya.

Menyadari ia sedang berada dalam rekaman kamera, malu-malu nenek berpoose dengan menopang dagu yang membuatnya terlihat semakin memesona.

Warganet Kagum dan Berikan Pujian

Penampilan nenek berusia 80 tahun yang satu ini berhasil membuat warganet ramai-ramai memberikan pujian.

Banyak warganet menyebutnya sebagai barbie karena kecantikannya yang tak berubah.

Yang lucu, beberapa warganet menyebut bahwa penampilan nenek yang sekarang tak terlepas dari dukungan skin care di masa lalu.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Hot Minggu Ini

Cabuli Dua Anak Sambung, Ayah di Ciamis Ditangkap Polisi

Polres Ciamis mengamankan seorang pria berinisial WS (54), warga...

Muhammadiyah Tetapkan 1 Ramadan 1446 H Jatuh pada 1 Maret 2025

Pimpinan Pusat Muhammadiyah secara resmi menetapkan awal Ramadan 1446...

Antusiasme Warga Petirhilir dalam Reses Anggota DPRD Ciamis Asep Rahmat

Warga Desa Petirhilir, Kecamatan Baregbeg, dengan penuh antusias menghadiri...

Ratusan Bikers Padati Pantai Madasari dalam Eastern Soul of Brother Vol 3

Pantai Madasari, Kabupaten Pangandaran, menjadi saksi meriahnya gelaran Eastern...

Tahun 2024, Taiwan Masih Jadi Destinasi Utama Pekerja Migran Ciamis

Pada tahun 2024, Taiwan tetap menjadi negara tujuan utama...

Topik

Cabuli Dua Anak Sambung, Ayah di Ciamis Ditangkap Polisi

Polres Ciamis mengamankan seorang pria berinisial WS (54), warga...

Muhammadiyah Tetapkan 1 Ramadan 1446 H Jatuh pada 1 Maret 2025

Pimpinan Pusat Muhammadiyah secara resmi menetapkan awal Ramadan 1446...

Antusiasme Warga Petirhilir dalam Reses Anggota DPRD Ciamis Asep Rahmat

Warga Desa Petirhilir, Kecamatan Baregbeg, dengan penuh antusias menghadiri...

Ratusan Bikers Padati Pantai Madasari dalam Eastern Soul of Brother Vol 3

Pantai Madasari, Kabupaten Pangandaran, menjadi saksi meriahnya gelaran Eastern...

Tahun 2024, Taiwan Masih Jadi Destinasi Utama Pekerja Migran Ciamis

Pada tahun 2024, Taiwan tetap menjadi negara tujuan utama...

Kepala Kemenag Ciamis Apresiasi Suksesnya Ekspo 2025 MAN 2 Ciamis

Kepala Kantor Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Ciamis, Asep Lukman...

LBH Ansor Kota Banjar Kecam Perusakan Mushola dan Kekerasan terhadap Petani

Ketua Lembaga Bantuan Hukum (LBH) Ansor Kota Banjar, Syaeful...

Tingkat Pengangguran Terbuka di Ciamis Menurun, Generasi Z Lebih Memilih Berwirausaha

Kabupaten Ciamis mencatat penurunan angka Tingkat Pengangguran Terbuka (TPT)...

Berita Terkait

Ketegori Populer

spot_imgspot_img