Laura Anna Dapat Dukungan Dari Raffi Ahmad Hingga Atta Halilintar di Sidang Pertamanya

Laura Anna tengah menjadi pembicaraan hangat di kalangan warganet tanah air.

Hal ini lantaran ia tengah menjalani sidang pertama setelah mengalami kecelakaan bersama sang mantan kekasih.

Rupanya ia mendapat dukungan dari banyak selebritas ternama Tanah Air mulai dari Raffi Ahmad sampai Atta Halilintar.

Terlihat Laura Anna datang ke Pengadilan Negeri Jakarta Timur pada hari Kamis kemarin dengan kursi roda.

Dalam sidang kali ini, selebgram berusia 19 tahun tersebut menuntut pertanggungjawaban mantan kekasih yang menurutnya membuat ia celaka.

Selain itu Laura juga mengunggah momen sidang pertamanya di akun Instagram pribadinya @edlnlaura.

Laura menambahkan tulisan yang berbunyi tak ingin kelihatan sedih atau mendapat rasa kasihan dari banyak orang.

Dia hanya ingin meminta keadilan untuk dirinya dan keluarga yang mengurusnya dari pagi hingga pagi serta teman-temannya.

Tak sendiri, terlihat selebgram Keanu, aktris Dara Arafah dan Marshel ikut menemani Laura Anna.

Keanu juga mengunggah foto dengan tulisan yang menyemangati selebgram Laura.

Sedangkan aktris Dara Arafah yang turut mendampingi Laura juga memberikan dukungannya lewat unggahan dalam media sosialnya

Bahkan Raffi Ahmad dan Atta Halilintar juga memberikan dukungan untuk Laura Anna.

Mereka mengunggah cuplikan video saat Laura masuk dalam ruang persidangan.

Kemudian Laura membalas unggahan Raffi Ahmad dengan menuliskan ucapan terima kasih dan rasa syukur berkat dukungan keduanya.

Sidang Pertama Laura Anna yang Mencari Keadilan

Sementara itu sidang yang tengah Laura Anna jalani adalah upayanya mencari keadilan.

Pasalnya ia mengalami kelumpuhan setelah kecelakaan yang menimpanya.

Ia menuding kelumpuhan tersebut akibat ulah Gaga Muhammad.

Seperti yang sudah kita ketahui, Gaga Muhammad dan Laura mengalami kecelakaan ketika masih berpacaran.

Mobil yang Gaga Muhammad kendarai kala itu menabrak truk.

Peristiwa tersebut terjadi tepat tanggal 8 Desember tahun 2019 lalu.

Setelah itu rupanya dokter memvonis Laura Anna mengalami kelumpuhan.

Kini ia hanya dapat beraktivitas di atas kursi rodanya.

Dua tahun setelahnya, sang selebgram mencoba untuk mencari keadilan.

Ia menilai seharusnya Gaga Muhammad bertanggung jawab terkait kelumpuhannya.

Selain itu Laura mengaku sebelum kecelakaan terjadi, ia sempat mabuk bersama Gaga Muhammad.

Lalu ia menilai jika sang mantan kekasih dengan sengaja menabrakkan kendaraanya ke truk.

Sebelumnya Gaga Muhammad justru mengaku sempat kaget karena ada kendaraan besar itu tepat di depan mobilnya ketika berkendara.

Sehingga ia menghindari terjadinya tabrakan dengan cara membanting setir ke arah kanan.

Lewat akun instagramnya, Laura mengatakan Gaga Muhammad awalnya berkata tidak menabrak truk padahal sebaliknya.

Saat bagian Laura, Gaga menabrak truk lalu ia banting ke arah kanan baru terkena mobil lain.

Gaga Muhammad sempat mengatakan ia ikut merawat Laura Anna ketika berada di rumah sakit.

Tetapi Laura memberikan pernyataan yang sebaliknya dan merasa jika Gaga Muhammad bahkan tak pernah merawatnya.

Ia juga menyebut pria tersebut malah menghilang setelah dirinya melakukan operasi.

Bukan itu saja, Laura menyebut jika Gaga Muhammad sering membuatnya stress, menangis dan tidak bisa tidur.

Tak sampai situ saja, Laura juga membongkar kebohongan Gaga Muhammad lainnya.

Ia menyebutkan jika mantan kekasihnya tersebut tidak pernah satu kalipun membantu dalam proses penyembuhannya kala itu.

Tudingan selanjutnya juga Laura Anna lancarkan untuk Gaga Muhammad.

Adapun tudingan tersebut menyebut jika Gaga Muhammad adalah seorang pencuri.

Hal ini karena Laura merasa jika uangnya hilang dan habis mantan kekasihnya itu gunakan.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Hot Minggu Ini

Nandi; Gunung Tidak Boleh Dihancurkan, Lembah Tidak Boleh Dirusak

Dalam momen peringatan Hari Desa Nasional, Nandi, seorang travel...

Eyang Ngadimin Perintahkan Ini Untuk Hadapi Ancaman Wabah Bangsa Anunnaki

Dalam pernyataan terbaru yang disampaikan secara langsung, Eyang Ngadimin...

Probo Trishna Gagalkan Misi Enkidu di Indonesia

Probo Trishna, seorang tokoh spiritual terkemuka, berhasil menggagalkan misi...

Ini Perjanjian yang Ditawarkan Enkidu kepada Probo Trishna

Dalam sebuah pertemuan spiritual, makhluk gaib bernama Enkidu mengajukan...

Enkidu, Pemimpin Kedua Bangsa Anunnaki

Dalam sebuah percakapan mistis antara Probo Trishna dan pengikut...
spot_img

Topik

Nandi; Gunung Tidak Boleh Dihancurkan, Lembah Tidak Boleh Dirusak

Dalam momen peringatan Hari Desa Nasional, Nandi, seorang travel...

Eyang Ngadimin Perintahkan Ini Untuk Hadapi Ancaman Wabah Bangsa Anunnaki

Dalam pernyataan terbaru yang disampaikan secara langsung, Eyang Ngadimin...

Probo Trishna Gagalkan Misi Enkidu di Indonesia

Probo Trishna, seorang tokoh spiritual terkemuka, berhasil menggagalkan misi...

Ini Perjanjian yang Ditawarkan Enkidu kepada Probo Trishna

Dalam sebuah pertemuan spiritual, makhluk gaib bernama Enkidu mengajukan...

Enkidu, Pemimpin Kedua Bangsa Anunnaki

Dalam sebuah percakapan mistis antara Probo Trishna dan pengikut...

Waspada! Pengikut Anunnaki Bocorkan Ancaman Wabah dan Teknologi Chip

Dalam sebuah percakapan yang mendalam antara Probo Trishna dan...

Pesan Bijak dari Asya Bin Yas untuk Tim Running Misteri

Dalam perjalanan spiritual Tim Running Misteri, salah satu momen...

HMIP FISIP Unigal Gelar Seminar Leadership of Government

Himpunan Mahasiswa Ilmu Pemerintahan (HMIP) Fakultas Ilmu Sosial dan...

Berita Terkait

Ketegori Populer

spot_imgspot_img