Ide Bisnis Berpontesi Untung Besar

Reportasee.com – Ide bisnis berpotensi untung besar tentunya menjadi solusi bagi sebagian orang untuk mengatasi kesulitan ekonomi.

Demi menambah sumber penghasilan, banyak orang yang mencari jenis peluang usaha yang paling menguntungkan, mulai dari bidang ritel, kuliner maupun budidaya hewan dan tanaman.

Salah satu jenis ide bisnis menguntungkan dengan modal kecil adalah bisnis makanan.

Bisnis kuliner ini ternyata bisa menjadi ide bisnis menarik karena tak sedikit orang yang ingin makan secara praktis tanpa perlu memasak.

Maka dari itu, penyedia jasa makanan seperti restoran, kafe, maupun catering masih tetap bertahan selama masa pandemi.

Apalagi penjualan akan semakin meningkat dengan cara transaksi secara online.

5 Ide Bisnis Berpotensi Untung Besar

Berikut ada lima jenis ide bisnis yang menjadi rekomendasi untuk mencari penghasilan tambahan.

Dropshipper dan Reseller

Cara paling efektif untuk menjalankan bisnis dengan modal kecil, kamu bisa menjadi dropshipper atau reseller online.

Bisnis ritel online ini umumnya menjual berbagai produk seperti pakaian, perobatan, dan lain sebagainya.

Kamu bisa manfaatkan peluang bisnis ini untuk menambah pendapatan tanpa perlu stok barang.

Camilan

Bagi kamu yang ingin mencoba bisnis makanan dengan modal kecil, maka tak ada salahnya untuk menggeluti bisnis camilan.

Berbagai jenis camilan seperti keripik, macaroni ataupun kue kering nyatanya masih banyak digemari oleh orang-orang yang hobi ngemil.

Jika kamu tidak bisa meproduksinya sendiri, kamu tentu bisa membeli camilan porsi kiloan yang banyak terjual di pasaran.

Selanjutnya, kamu perlu mengemas ulang dengan label sendiri dan siap untuk dijual.

Jenis usaha yang satu ini cukup menggiurkan dan tidak memerlukan modal yang besar.

Catering Makanan Sehat

Makan makanan yang sehat sepertinya saat ini menjadi pola hidup baru demi menjaga imunitas tubuh.

Menjual makanan sehat ini banyak diminati oleh orang-orang yang peduli pada kesehatannya.

Peluang usaha seperti catering bisa kamu jadikan pilihan untuk menjual makanan yang sehat.

Sistem penjualan bisa kamu lakukan secara online dan custom yaitu memasaknya sesuai pesanan.  

Dengan demikian, kamu tidak terlalu banyak modal ataupun rugi besar karena makanan yang tidak laku terjual.

Frozen Food

Makanan beku atau populer dengan nama frozen food ini bisa menjadi solusi sebagai bisnis rumahan menjanjikan.

Berbagai jenis frozen food yang banyak peminatnya seperti bakso, sosis, nugget, cireng, dimsum, kebab, dan masih banyak lainnya.

Bisnis ini memang sangat cocok sebagai bisnis rumahan dengan bermodal freezer, dan striker label sendiri.

Untuk cara lebih efektif, kamu bisa menjadi reseller dari supplier besar, kemudian menjualnya lagi.

Budidaya Ikan dan Tanaman Hias

Selain di bidang kuliner, kamu bisa mencoba bisnis budidaya ikan dan tanaman hias.

Selama pandemi di rumah, masyarakat kini mulai menekuni hobi menanam tanaman hias dan memelihara ikan hias seperti ikan cupang.

Bisnis budidaya ini berpotensi besar untuk menghasilkan keuntungan yang banyak.

Ide bisnis ini pastinya berpotensi memberikan untung besar untuk kamu jadikan sumber pendapatan.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Hot Minggu Ini

Nandi; Gunung Tidak Boleh Dihancurkan, Lembah Tidak Boleh Dirusak

Dalam momen peringatan Hari Desa Nasional, Nandi, seorang travel...

Eyang Ngadimin Perintahkan Ini Untuk Hadapi Ancaman Wabah Bangsa Anunnaki

Dalam pernyataan terbaru yang disampaikan secara langsung, Eyang Ngadimin...

Probo Trishna Gagalkan Misi Enkidu di Indonesia

Probo Trishna, seorang tokoh spiritual terkemuka, berhasil menggagalkan misi...

Ini Perjanjian yang Ditawarkan Enkidu kepada Probo Trishna

Dalam sebuah pertemuan spiritual, makhluk gaib bernama Enkidu mengajukan...

Enkidu, Pemimpin Kedua Bangsa Anunnaki

Dalam sebuah percakapan mistis antara Probo Trishna dan pengikut...
spot_img

Topik

Nandi; Gunung Tidak Boleh Dihancurkan, Lembah Tidak Boleh Dirusak

Dalam momen peringatan Hari Desa Nasional, Nandi, seorang travel...

Eyang Ngadimin Perintahkan Ini Untuk Hadapi Ancaman Wabah Bangsa Anunnaki

Dalam pernyataan terbaru yang disampaikan secara langsung, Eyang Ngadimin...

Probo Trishna Gagalkan Misi Enkidu di Indonesia

Probo Trishna, seorang tokoh spiritual terkemuka, berhasil menggagalkan misi...

Ini Perjanjian yang Ditawarkan Enkidu kepada Probo Trishna

Dalam sebuah pertemuan spiritual, makhluk gaib bernama Enkidu mengajukan...

Enkidu, Pemimpin Kedua Bangsa Anunnaki

Dalam sebuah percakapan mistis antara Probo Trishna dan pengikut...

Waspada! Pengikut Anunnaki Bocorkan Ancaman Wabah dan Teknologi Chip

Dalam sebuah percakapan yang mendalam antara Probo Trishna dan...

Pesan Bijak dari Asya Bin Yas untuk Tim Running Misteri

Dalam perjalanan spiritual Tim Running Misteri, salah satu momen...

HMIP FISIP Unigal Gelar Seminar Leadership of Government

Himpunan Mahasiswa Ilmu Pemerintahan (HMIP) Fakultas Ilmu Sosial dan...

Berita Terkait

Ketegori Populer

spot_imgspot_img