Viral Aktor Chen Sung Young Meninggal Dunia Beri Warisan 1 M Ke Pengasuh

Aktor Chen Sung Young meninggal dunia tepat di usianya yang ke 80 tahun.

Namun rupanya ada cerita menarik yang kini menjadi viral antara sang aktor dengan pengasuhnya.

Pengasuhnya sendiri merupakan TKA asal Indonesia yang bernama Yuli.

Sedangkan media negara asal Chen Sung Young menuliskan namanya sebagai Yule.

Melansir media setempat, Chen Sung Young meninggal dunia pada hari Jumat 17 Desember lalu sekitar jam 3.07 sore waktu setempat.

Sang mendiang meninggal dunia di Taoyuan Chan Gung Memorial Hospital di kawasan Distrik Guishan.

Chen Sung Young sendiri terkenal sebagai aktor yang meniti karir sejak tahun 1970 silam.

Saat sang aktor meninggal dunia, ada cerita yang menjadi kenangan oleh penggemarnya di tanah air.

Pada tahun 2017 lalu melansir dari sejumlah media Taiwan, ia pernah berujar ingin memberikan sebanyak NT$ 2 juta untuk sang pengasuh.

Bahkan pengasuhnya itu sudah ia anggap seperti putrinya sendiri.

Pengasuh Chen Sung Young yaitu Yuli selaku tenaga kerja asing asal Indonesia.

Kala itu visa bekerja Yuli akan berakhir dalam kurun waktu 3 tahun.

Mendiang aktor Chen Sung Young berjanji ingin memberikan semua yang terbaik untuk Yuli.

Sebab pengasuhnya itu selama ini telah merawatnya dengan begitu baik.

Ia juga mengatakan kalau dirinya meninggal akan memberikan Yuli warisan sebanyak NT$ 2 juta atau senilai 1 miliar rupiah.

Saat itu Chen mengatakan alasan mengapa dirinya ingin memberikan warisan untuk Yuli sebesar NT$ 2 juta.

Tujuannya yakni agar sang pengasuh dapat membeli real estate serta membangun bisnis ketika pulang ke negaranya Indonesia.

Chen sendiri meninggal setelah mengidap berbagai penyakit selama menahun.

Berdasarkan informasi yang beredar, sang aktor tak lagi bisa berjalan dan hanya memakai kursi roda.

Dia juga tidak mempunyai istri maupun anak sehingga menggunakan jasa Yuli untuk mengasuhnya.

Bahkan sebelumnya beredar kabar ia pernah memberikan perhiasan emas sebanyak NT$ 1,2 juta atau senilai 621 juta rupiah untuk Yuli.

Profil Aktor Chen Sung Young

Nama aktor Chen Sung Young mungkin terdengar asing di telinga publik pada umumnya.

Tetapi bagi penggemar film Mandarin, wajah Chen Sung Young tentu tak asing lagi.

Ia sebelumnya beradu peran dengan aktor ternama Jet Li serta membintangi sejumlah film dengan Tony Leung dan Chow Yun Fat.

Bahkan dalam filmnya berjudul A City of Sadness, ia meraih penghargaan Golden Horse Awards.

Kategori yang ia dapatkan kala itu adalah aktor terbaik dan berhasil mengalahkan Jackie Chen.

Beberapa judul filmnya yang terkenal ada Born to be King, Fong Sai Yuk, Gorgeous dan Prison of Fire II.

Secara resmi Chen Sung Young pensiun dari akting pada tahun 2000 silam.

Meskipun begitu tak jarang ia masih muncul di depan publik sampai tahun 2015 lalu.

Sang aktor menderita stroke pada bulan Agustus tahun 2006 silam.

Walaupun dapat berjalan, ia tak bisa berdiri untuk waktu yang terbilang lama.

Sebab aktor Chen Sung Young tak mempunyai keseimbangan yang tergolong baik.

Sesudah itu, bagian pinggangnya pun pernah patah yang membuatnya tak dapat bergerak dengan bebas.

Pada tahun 2016 lalu, Chen Sung Young mempunyai tiga kunjungan darurat serta rawat inap tingkat dua.

Perawatan medis yang ia terima karena jantung, penyakit ginjal, paru dan permasalahan lainnya.

Karena penyakit jantungnya itulah Chen Sung Young mempunyai akumulasi cairan di dalam paru-parunya.

Walaupun parah, ia menolak mendapat perawatan di rumah sakit dan memilih berada di rumah.

Di rumah itulah Yuli merawat Chen Sung Young, bahkan ia memintanya untuk memanggil dengan sebutan Abba atau ayah.


Eksplorasi konten lain dari Reportasee.com™

Berlangganan untuk dapatkan pos terbaru lewat email.

Hot Minggu Ini

Nandi; Gunung Tidak Boleh Dihancurkan, Lembah Tidak Boleh Dirusak

Dalam momen peringatan Hari Desa Nasional, Nandi, seorang travel...

Eyang Ngadimin Perintahkan Ini Untuk Hadapi Ancaman Wabah Bangsa Anunnaki

Dalam pernyataan terbaru yang disampaikan secara langsung, Eyang Ngadimin...

Probo Trishna Gagalkan Misi Enkidu di Indonesia

Probo Trishna, seorang tokoh spiritual terkemuka, berhasil menggagalkan misi...

Ini Perjanjian yang Ditawarkan Enkidu kepada Probo Trishna

Dalam sebuah pertemuan spiritual, makhluk gaib bernama Enkidu mengajukan...

Enkidu, Pemimpin Kedua Bangsa Anunnaki

Dalam sebuah percakapan mistis antara Probo Trishna dan pengikut...
spot_img

Topik

Nandi; Gunung Tidak Boleh Dihancurkan, Lembah Tidak Boleh Dirusak

Dalam momen peringatan Hari Desa Nasional, Nandi, seorang travel...

Eyang Ngadimin Perintahkan Ini Untuk Hadapi Ancaman Wabah Bangsa Anunnaki

Dalam pernyataan terbaru yang disampaikan secara langsung, Eyang Ngadimin...

Probo Trishna Gagalkan Misi Enkidu di Indonesia

Probo Trishna, seorang tokoh spiritual terkemuka, berhasil menggagalkan misi...

Ini Perjanjian yang Ditawarkan Enkidu kepada Probo Trishna

Dalam sebuah pertemuan spiritual, makhluk gaib bernama Enkidu mengajukan...

Enkidu, Pemimpin Kedua Bangsa Anunnaki

Dalam sebuah percakapan mistis antara Probo Trishna dan pengikut...

Waspada! Pengikut Anunnaki Bocorkan Ancaman Wabah dan Teknologi Chip

Dalam sebuah percakapan yang mendalam antara Probo Trishna dan...

Pesan Bijak dari Asya Bin Yas untuk Tim Running Misteri

Dalam perjalanan spiritual Tim Running Misteri, salah satu momen...

HMIP FISIP Unigal Gelar Seminar Leadership of Government

Himpunan Mahasiswa Ilmu Pemerintahan (HMIP) Fakultas Ilmu Sosial dan...

Berita Terkait

Ketegori Populer

spot_imgspot_img